mutiaraindotv.my.id – Lebak – Pemerintah Desa Banjarsari Kecamatan Cileles, Kabupaten Lebak, melaksanakan kegiatan program penyenggaraan jalan, di kampung Umbul Pinang Kalanganyar Rt 04. Rw 01. Pembangunan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas infrastruktur jalan Desa, sehingga akses masyarakat menjadi lebih lancar dan nyaman, baik untuk aktivitas sehari-hari maupun kegiatan ekonomi warga. Selasa (12/11/2025)

“Untuk pekerjan rabat beton ini memiliki volume: lebar 3 meter panjang 2.600 meter dan untuk ketebalan 15 Cm, dangan anggaran sebesar Rp: 1.675.788.000,00 *satu meliar enam ratus tujuh puluh. Lima juta tujuh ratus dalapan puluh dalapan ribu rupiah* *Anggaran tersebut bersumber dari APBD, dan pelaksanan pekerjaan oleh penyedia jasa: Cv. Masayu Citra Wisesa, yang beralamat di BTN, Mutiara Lebak Blok AG. RL01/04 Desa Cilangkap Kecamatan Kalanganyar. Tahun Anggaran: 2025*
“Program ini bertujuan untuk meningkatkan ekonomi khususnya warga masyarakat, Desa Banjarsari kecamatan Cileles Kabupaten Lebak, sehingga memberikan manfaat ganda, bagi warga sekitar, ucap kades pada awak media
Selain itu Kades Banjarsari: Tajul Arifin mengatakan, saya mengucapkan banyak Terima kasih kepada bapak bupati Lebak bapak Hasby Asidiqi jaya baya SH dan pemkab melalui DINAS PUPR Lebak terutama ke kabid bina marga bapak Haji Hamdan.
Dan harapan saya mudah mudahan sarana jalan Poros kabupaten yang di bangun dapat bermanfaat bagi masyarakat khususnya Desa Banjarsari ini dan juga melancarkan perekonomian Desa Banjarsari, saya berharap masyarakat dapat menjaga dan merawatnya jalan yang sudah di bangun, ucapnya
Salain kades, warga masyarakat juga sangat mersa senang dan terbantu adanya pembangunan jalan di kampung kami ini bisa mempelancar akses ekonomi dan mempelancar anak-anak sekolah, ia itu anak kami, ucap Ibu Romlah dan yang lainnya, kepada awak media,” ujarnya (Red)







